Recents in Beach

header ads

Membuat Grafiti Dengan Photoshop

Tutorial berikut akan memperlihatkan bagaiamana membuat grafiti dengan Photoshop. Jenis grafiti tepatnya adalah jenis grafiti stencil dimana sebelumnya disiapkan pola dalam bentuk kertas yang nantinya disemprot dengan cat ke tembok. Jenis grafiti ini banyak digunakan untuk membuat grafiti propaganda maupun pesan-pesan sosial budaya yang dilakukan didaerah urban dan perkotaan. Karena proses pengerjaannya yang simpel maka jenis grafiti ini banyak digunakan untuk membuat kampanye sosial yang cepat dan masif. Salah satu street artist yang ikut mempopulerkan jenis grafiti ini adalah Banksy. Untuk bagaimana membuat metode grafiti lainnya yang populer baik itu dengan teknik airpbrush maupun paint Anda bisa menggunakan konsep yanga ada pada tutorial saya sebelumnya di sini. Pada tutorial kali ini saya akan perlihatkan bagaimana membuat grafiti dengan photoshop untuk jenis grafiti stencil ini.

Untuk foto yang digunakan adalah:
small wolf Membuat Grafiti Dengan Photoshop
Download di sini

small wall Membuat Grafiti Dengan Photoshop
Download foto di sini.

Hasil dari penggabungan kedua foto di atas akan menjadi grafiti stencil sebagai berikut:
small all Membuat Grafiti Dengan Photoshop
Dan berikut adalah tutorialnya:

Post a Comment

0 Comments